Posts

Showing posts from March, 2020

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

Image
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SIM) Kata Pengantar Sistem Informasi Manajemen merupakan Sistem Informasi yang menghasilkan output dengan menggunakan input yang diperlukan data-data dan diproses yangdiperlukan untuk memenuhi dan mengembangkkan tujuan yang didukung oleh kegiatan-kegiatan manajemen, yang dimana manajemen disini untuk mengatur proses dan meneliti pengeluaran apa saja yang diperlukan dalam menjalankan dan mengembangkan output tersebut. Definisi Sistem Informasi Manajemen Sistemm Informasi dan Manajemen didefinisikan sebagai sistem yang menyediakan informasi yang digunakan untuk mendukung operasi, manajemen, serta pengambilan keputusan sebuah organisasi. Sistem Informasi Manajemen juga dikenal dengan ungkapan lain seperti “Sistem informasi”, “Sistem Pemrosesan Informasi”, “Sistem Informasi dan Pengamilan Keputusan”. Sistem Informasi Manajemen menggambarkan suatu unit atau badan khusus yang bertugas untuk mengumpulkan berita dan memprosesnya menjadi infor